Patroli Malam Polsek Talun Polresta Cirebon Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Masyarakat

    Patroli Malam Polsek Talun Polresta Cirebon Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Masyarakat

    KAB. CIREBON - Di Malam pastikan warga nyaman dan aman untuk mengantisipasi anggota unit patroli Polsek Talun Polresta Cirebon Lakukan Patroli ke Pemukiman Warga dan untuk Antisipasi C.3 (Curat, Curas dan Curanmor) dan daerah rawan tawuran. (17/04/2023).

    Dalam Pelaksanaan patroli Ke Pemukiman warga di malam dan Antisipasi tawuran yang di lakukan oleh unit Patroli Polsek Talun bertujuan untuk mengantisipasi tawuran dan terjadinya tindak pidana di malam hari disertai kekerasan. 

    Kapolresta Cirebon  Kombes Pol Arif Budiman S.IK MH, melalui Kapolsek Talun AKP YULIANA, SAB., M.Si., mengatakan malam hari untuk antisipasi c3 dan tawuran sangat rawan maka dari itu Polri hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

    Agus

    polrestacirebon kapolrerstacirebon polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Aksi Kejahatan Jalanan, Polsek Beber...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Binmas Polsek Beber Polresta Cirebon...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh

    Follow Us

    Tags